Kamis, 11 Maret 2010

Apa yang Membuat Rambut Keriting?

Posted by Alfiana Sari 23.38, under | No comments

Rambut adalah helaian ramping mirip benang yang tumbuh keluar dari kulit. Ada benyak jenis rambut, rambut dapat tebal atau halus, panjang atau pedek,lurus, bergelombang, atau keriting. Kulit kepala rambut tidak sama diantara banyak bangsa di dunia. Orang Oriental (Timur) biasanya mempunyai rambut yang sangat lurus. Orang Negro mempunyai rambu yang sangat keriting. Rambut orang kulit putih dapat lurus, agak keriting atau sangat keriting.
Jadi warna, kekeritingan, dan ketebalan rambut seseorang diwarisi dari orang tuanya. Seseorang lahir dengan sruktur dan jenis rambut tertentu. Tapi ada sesuatu tenteng struktur rambut yang menentukan apakah rambut akan keriting atau tidak.
Bayangkan kalau kamu memotong helaian rambut lurus dan helaian rambut keriting, seperti Anda memotong dua batang kayu. Kalau melihat potongan rambut lurus di bawah mikroskop,Anda akan melihat bahwa rambut itu bundar. Lalu potongan rambut keriting oval atau pipih. Semakin pipih rambut, semakin mudah melengkung, dan semakin keriting juga.
Warna rambut seseorang tergantung terutama pada zat yang bernama melanin. Melanin adalah pigmen, atau zat pewarna. Melanin terkandung di dalam selm rambut saat rambut terbentuk pada akarnya. Jumlah pewarna ini di dalam sel yang membuat rambut berwarna gelap atau pirang.
Saat orang bertambah tua, semakin sedikit melanin di dalam sel yang baru terbentuk.Itulah sebabbya mengapa rambut lambat laun berubah menjadi kelabu atau putih.
Insto Moist Atasi Mata Merah
Jika menurut sobat artikel ini bermanfaat, silahkan vote ke Lintas Berita agar artikel ini bisa di baca oleh orang lain.

0 comments:

Posting Komentar

Monggo dikomentari atuh......